Menu

Mode Gelap
Kepmad Serahkan Infaq Jumat Arsiparis Kab. Solsel Kunjungi Perpus MTsN 3 Solsel

KURIKULUM · 20 Sep 2025 09:21 WIB ·

Kepmad H. Jasrul supervisi guru Bahasa Inggris Olfa Fitriana di kelas 8.1 MTsN 3 Solok Selatan


 Kepmad H. Jasrul supervisi guru Bahasa Inggris Olfa Fitriana di kelas 8.1 MTsN 3 Solok Selatan Perbesar

Pekan Selasa, Humas — Olfa Fitriana guru Bahasa Inggris MTsN 3 Solok Selatan ditinjau langsung oleh kepala madrasah dalam proses pembelajarannya di kelas 8.1, Jum’at 19/9/2025.
Kepala madrasah Jasrul membagi Supervisi Pembelajaran ini dalam 3 fase yaitu pra supervisi, supervisi kelas dan pasca supervisi.
Pada supervisi kelas, Olfa Fitriana menyampaikan materi tentang Expressing Ability and Inability di kelas 8.1. Ia menggunakan model pembelajaran Discovery Learning yaitu pendekatan yang berpusat pada siswa, di mana peserta didik secara aktif terlibat dalam proses penemuan dan eksplorasi untuk menemukan konsep atau pengetahuan baru secara mandiri melalui percobaan dan pemecahan masalah, dengan guru berperan sebagai fasilitator. Prosesnya meliputi pemberian rangsangan, identifikasi masalah, pengumpulan data, pengolahan data, pembuktian, hingga penarikan kesimpulan.
Menurut Olfa fitriana selama proses pembelajaran ia melakukan penilaian formatif kepada seluruh siswa baik penilaian sikap, keterampilan maupun penilaian pengetahuan melalui aplikasi Kahoot.
Setelah supervisi kelas, kepala madrasah pada Sabtu (20/9) melakukan wawancara dengan Olfa Fitriana sebagai tindak lanjut dari supervisi kelas. (HW)

Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Jalankan tugas tambahan sebagai guru piket, piket hari Rabu bergantian nasehati seluruh siswa MTsN 3 Solok Selatan

30 September 2025 - 15:36 WIB

Supervisi bimbingan klasikal guru BK MTsN 3 Solok Selatan Wendra Eka Putri

30 September 2025 - 09:59 WIB

Supervisi akademik Islamiatul Husna guru BK MTsN 3 Solok Selatan

30 September 2025 - 09:03 WIB

Kepmad supervisi kelas Toto Rikardi guru Bahasa Indonesia di kelas 8.1 MTsN 3 Solok Selatan

24 September 2025 - 07:37 WIB

Supervisi akademik Ola Febriyoni di kelas 7.3 MTsN 3 Solok Selatan

20 September 2025 - 07:19 WIB

Kepmad supervisi Yosi Nopita Sari di kelas 8.5 MTsN 3 Solok Selatan

19 September 2025 - 02:00 WIB

Trending di KURIKULUM